Jangan Tampilkan Lagi Ya, Saya Mau!

Source Code Forecasting Metode Weighted Moving Average PHP

Dalam dunia usaha, seorang pengusaha pasti akan bekerja keras untuk memajukan usahanya, terlebih bagi mereka yang masih dalam tahap merintis. Dalam hal ini, sangat disarankan untuk menggunakan aplikasi yang diharapkan mampu membantu para pengusaha dalam mengembangkan usahanya, yaitu source code forecasting metode weighted moving average PHP.

Aplikasi tersebut merupakan suatu sistem yang digunakan untuk memprediksi keadaan perusahaan dengan menggunakan data-data tertentu. Agar Anda dapat mengetahui lebih jelas penjelasan tentang aplikasi tersebut, yuk simak uraian selengkapnya.

Mengenal Metode Weighted Moving Average PHP dalam Aplikasi

Sebelum membicarakan tentang aplikasi ini lebih jauh, pasti Anda bertanya-tanya kan apa sih sebenarnya metode weighted moving average itu. Jadi, metode tersebut ialah suatu cara mengetahui keadaan perusahaan di masa depan melalui perhitungan yang sistematis.

Perhitungan tersebut dilakukan dengan memanfaatkan berbagai macam data yang dimiliki perusahaan. Nah, masing-masing data tersebut kemudian akan diberi bobot berbeda-beda.

Kegunaan Aplikasi Source Code Forecasting

Kemunculan aplikasi yang menggunakan pemograman source code PHP ini akan memberikan bantuan kepada para pengusaha dalam mengembangkan usaha yang dijalankannya. Aplikasi ini akan memberikan informasi terkait prediksi keadaan perusahaan di masa yang akan datang, sehingga seorang pengusaha dapat membuat strategi agar perusahaannya tetap berdiri.

Dalam mengolah data, aplikasi ini menggunakan metode weighted moving average. Data-data yang dikumpulkan diberi bobot yang berbeda dan data terakhir merupakan data yang paling relevan, sehingga bobot nilai yang diberikan lebih besar.

Fitur-Fitur yang Ada dalam Aplikasi Source Code Forecasting

Supaya source code aplikasiini dapat digunakan secara maksimal, di dalamnya dilengkapi oleh fitur-fitur yang sangat mendukung, dan diantaranya adalah sebagai berikut.

  • Login
  • Jenis
  • Perhitungan

Penjelasan Singkat Setiap Fitur dalam Aplikasi

Setelah Anda melakukan download source code aplikasi forecasting ini, akan sangat lebih baik jika mengetahui penjelasan dari masing-masing fiturnya. Berikut penjelasan singkat setiap fitur dalam source code forecasting metode weighted moving average PHP tersebut.

  • Login

Login merupakan salah satu fitur yang letaknya berada di halaman pertama saat Anda pertama kali membuka aplikasi ini. Fitur login ini berfungsi mengatur dan membatasi siapa saja yang bisa masuk dan menggunakan aplikasi.

  • Jenis

Fitur jenis merupakan tempat di mana data-data diolah berdasarkan jenisnya, sehingga siapa saja yang tengah melakukan suatu studi kasus menggunakan aplikasi ini dapat memasukkan berbagai macam jenis data.

  • Perhitungan

Fitur yang terakhir yaitu fitur perhitungan. Pada fitur inilah metode weighted moving average digunakan untuk menghitung data.

Spesifikasi Aplikasi Source Code Forecasting

Source code forecasting metode weighted moving average PHP memang memiliki spesifikasi yang sangat menarik, karena aplikasi ini dirancang menggunakan sistem pemrograman source code PHP dan MySQL.

Nah, Sangat menarik bukan aplikasi source code forecasting ini? Dengan segala kelebihannya, jika Anda tertarik, segera download aplikasinya dan kembangkan usaha Anda.

Share:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *